Home Nasional Daerah Politik Ekonomi Hukrim Olahraga LifeStyle Peristiwa Pendidikan Internasional Indeks
 
Enam Orang Santri Pondok Pesantren Darul Ulum Surau Air Dingin Juara MTQ di Desa Rimbo Panjang
Selasa, 25-03-2025 - 12:36:59 WIB
TERKAIT:
   
 

Kampar- OPSINEWS.COM-Enam Orang Santri dari Pondok Pesantren Darul Ulum Surau Air Dingin Juara lomba MTQ (Musabaqoh Tilawatil Alquran) di Desa Rimbo Panjang 16 maret 2025

Ke-enam santri yang berhasil meraih  juara MTQ itu ternyata anak Panti Asuhan Surau Air Dingin dibawah bimbingan Tuangku Rudi. Adapun ke-enam santri tersebut adalah;

1.Rahmat Akbar, kls 5 SD juara 2 lomba pidato.
2.Fajri Alrashid, kls 5 SD juara 3 lomba pidato
3.Hafshah Latifah, kls 6 SD, juara 2 lomba tahfiz.
3. Silfa Febriani, kls 1 SMP, Juara 3 lomba pidato.
4.Geysha dinda alifiyah, kls 5 SD, juara harapan lomba pidato.
5.Sakiya febriyanti kls 5 SD juara harapan lomba tahfiz.

"Meskipun Panti asuhan dan Pesantren ini baru didirikan sekitar beberapa tahun yang  silam diatas Lahan lebih kurang 5 Ribu Meter persegi di jalan Af Jaya dusun II Desa Rimbo panjang, "Alhamdulillah" Anak Panti Asuhan tersebut berhasil meraih juara," Ungkap Rudi saat ditemui di Pondok pesantren Darul Ulum Surau Air Dingin Kemarin.

Rudi juga menceritakan, bahwasanya anak atau santri yang tinggal di pondok pesantren yang dikelolanya pada umumnya adalah anak yatim piatu dan anak-anak terlantar, bahkan kata Rudi,"ada anak yang sudah usia  10 Tahun terlantar dan idak sekolah, setelah kita tampung di panti kita ini, anak tersebut sudah kita urus Ijazahnya melalui program Paket (A), Rencana Tahun ini kita daftarkan ke sekolah SMP.

MTQ ini dilaksanakan di Rimbo panjang 10 Maret 2025.dengan tema, Kecintaan Terhadap Alquran, menjalin Ukhuwah Islamiah serta "Persatuan Masyarakat Se-Desa Rimbo panjang" dilaksanakan di Mesjid Al Huda Rimbo panjang dengan lomba sebagai berikut
1. Lomba Hafalan ayat-ayat pendek (Tingkat Anak-anak)
2. Lomba kultum/pidato (kategori Remaja)
3. Lomba Tilawah Remaja
4. Lomba Tilawah Dewasa.

Sedangkan untuk juara umum MTQ Tingkat Desa Putri dan putra adalah Dusun Satu diantaranya,
1.Juara Satu. Nurazimah
2. Juara dua. Fatri Derifa
3.Juara tiga. Nurul Azizah

Sedangkan Untuk  juara Putra juga diraih Dusun I (satu)
1.Juara Satu. Rizki Ikhsan
2.Juara Dua. M. Dzaki As,Syidiq

Sedangkan penyerahan hadiah kepada para pemenang Pj. Kepala desa Rimbo Alizar kasim, didampingi kepala Dusun II Veri Fadli dan Sekdes Rimbo panjang Anas Mariono  

Untuk diketahui, Saat Pembukaan MTQ Ke-IV di Rimbo Panjang juga Dihadiri Anggota DPR RI, H. Syahrul Aidi Maazat, L.C., M.A. Senen 10 Maret 2025.

Anggota DPR-RI, Ustad H. Syahrul Aidi Maazat, L.C., M.A. menghadiri langsung Pembukaan Musabaqoh Tilawatil Alquran (MTQ) di Mesjid Al Huda Dusun 1 (Satu) Desa Rimbo Panjang Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar

Politikus Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ini Dalam sambutannya mengungkapkan dan  kekagumannya atas penyelengaraan MTQ yang diadakan setiap tahun di Desa Rimbo panjang. semoga kegiatan ini menjadi ajang kecintaan para remaja membaca alquran, selain itu kegiatan ini juga bisa mendidik mental dan keberanian para remaja untuk tampil berpidato diatas panggung.

Saya dengar kegiatan ini juga diadakan lomba pidato (kategori Remaja, hal ini sangat bermanfaat bagi remaja untuk mendidik mentalnya tampil berpidato dihadapan orang banyak atau diatas panggung, Karena jika tidak ditempah dari sekarang kapan lagi remaja atau anak muda berani berpidato dihadapan orang ramai, semoga kegiatan ini mampu meraih prestasi dan berkiprah di jenjang yang lebih tinggi "ucap Syahrul Aidi Maazat, politikus (PKS) yang saat ini menjabat sebagai anggota Komisi V DPR RI.

"Saya berharap seluruh peserta MTQ yang ada di desa Rimbo panjang atau Kafilah dapat mengikuti  MTQ dengan sungguh-sungguh, dan saya mengajak kepada adek-adek remaja di Rimbo panjang mencintai membaca Alquran. meskipun masih terlihat kaku harus kita beri semangat,"sambungnya,

Pelaksanaan MTQ ke-IV di desa Rimbo panjang dibuka langsung Oleh Sekdes Rimbo panjang, Anas Mariono dan dihadiri tokoh masyarakat, perangkat desa serta alim ulama, para ibu-ibu dan para peserta yang akan ikut berlomba.

Musabaqoh Tilawatil Alquran ini dengan tema, Kecintaan Terhadap Alquran, menjalin Ukhuwah Islamiah serta "Persatuan Masyarakat Se-Desa Rimbo panjang"

MTQ ke-IV yang dilaksanakan di Mesjid Al Huda Rimbo panjang mulai dibuka 10 s/d 12 Maret 2025, adapun perlombaan yang bakal dilaksanakan diantaranya:

1. Lomba Hafalan ayat-ayat pendek (Tingkat Anak-anak)
2. Lomba kultum/pidato (kategori Remaja)
3. Lomba Tilawah Remaja
4. Lomba Tilawah Dewasa.
(kumbang).




 
Berita Lainnya :
  • Dit Binmas Polda Sumut Lakukan Pembinaan Intensif Personel Bhabinkamtibmas di Wilayah Polres Sergai
  • Kapolsek Binawidya Berkunjung Ke Pasar Baru Panam Bersilahturahmi  Deng Pedagang Dan Pengurus APPSI
  • 2 Korban Laka Tunggal di Koridor PT RAPP Ternyata Karyawan BPR Dana Amanah Pelalawan
  • Polres Serdang Bedagai Gelar KRYD THM, Ciptakan Keamanan dan Ketertiban Wilayah Malam Hari
  • Klarifikasi Kepala BPJS Kesehatan Sergai Risdamayani Sarumaha: Rujukan Pasien Emergency Ditegaskan Sesuai Indikasi Medis
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    01 Dit Binmas Polda Sumut Lakukan Pembinaan Intensif Personel Bhabinkamtibmas di Wilayah Polres Sergai
    02 Kapolsek Binawidya Berkunjung Ke Pasar Baru Panam Bersilahturahmi  Deng Pedagang Dan Pengurus APPSI
    03 2 Korban Laka Tunggal di Koridor PT RAPP Ternyata Karyawan BPR Dana Amanah Pelalawan
    04 Polres Serdang Bedagai Gelar KRYD THM, Ciptakan Keamanan dan Ketertiban Wilayah Malam Hari
    05 Klarifikasi Kepala BPJS Kesehatan Sergai Risdamayani Sarumaha: Rujukan Pasien Emergency Ditegaskan Sesuai Indikasi Medis
    06 Kebakaran Maut di Labuhan Bilik: Luka Tak Sekadar Terbakar, Keluarga Minta Polisi Buka Semua Fakta
    07 Kepala BPJS Kesehatan Sergai Belum Beri Penjelasan Substantif, Transparansi Rujukan Pasien Emergency Dipertanyakan
    08 RSUD Kumpulan Pane Tegaskan Tidak Pernah Menolak Pasien, Klarifikasi Isu Viral Dugaan Penolakan
    09 Upacara Pemakaman Purnawirawan Polri Kompol H. Ahmad Yani Siregar, SH Berlangsung Khidmat di Sei Rampah
    10 Polsek Dolok Masihul Amankan Tiga Buruh Bangunan, Dua Batang Diduga Pohon Ganja Ditemukan di Dapur Rumah
    11 22 Tahun Pemekaran Sergai, Warga Naga Raja I dan Panglong Masih Terjebak Jalan Lumpur Sejak Zaman Kemerdekaan
    12 Pasien BPJS Emergency Terkendala Rujukan, Respons Kepala BPJS Sergai Dinilai Minim Klarifikasi
    13 Diduga Kepsek SMAN 2 Kampar Hambat Pembangunan Koperasi Merah Putih, Warga Angkat Bicara Ada dengan Kepsek Ini
    14 Kapolres Sergai Hadiri Rapat Paripurna Hari Jadi ke-22 Kabupaten Serdang Bedagai
    15 Pasien BPJS Alami Kendala Rujukan, Puskesmas Desa Pon Tak Terbitkan Rujukan Lanjutan
    16 Mengawali Tahun 2026 dengan Kasih, Warga Jemaat BNKP Pos Pelayanan Sei Rampah Berbagi Berkat untuk Anak Panti Asuhan Damai Indah
    17 Polres Serdang Bedagai Gelar Upacara Kenaikan Pangkat 51 Personel Periode Januari 2026
    18 Kapolres Sergai Lakukan Pengecekan Pengamanan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
    19 BAPENDA ROHIL AJAK MASYARAKAT BAYAR PAJAK TEPAT WAKTU, DUKUNG PEMBANGUNAN DAERAH
    20 Polres Sergai Gelar Apel Pengamanan Malam Tahun Baru 2026, Tekankan Kondusivitas dan Kepedulian Sosial
    21 Satreskrim Polres Sergai Ungkap Kasus Peredaran Uang Palsu, Sita Ratusan Lembar Pecahan Rp100 Ribu
    22 Kapolres Sergai Pimpin Rilis Akhir Tahun 2025, Paparkan Kinerja dan Capaian Penegakan Hukum
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © OPSINEWS.COM | Transformasi untuk Publik