Home Nasional Daerah Politik Ekonomi Hukrim Olahraga LifeStyle Peristiwa Pendidikan Internasional Indeks
 
GEMMPAR Riau Gelar Demonstrasi dan Mendesak Ketua DPD Partai Gerindra Riau Pecat Jhon Kanedy Yang Diduga Selingkuh
Jumat, 26-07-2024 - 06:46:57 WIB
TERKAIT:
   
 

PEKANBARU -opsinews.com- Gerakan Mahasiswa Masyarakat Pemantau Riau (GEMMPAR RIAU) menggelar aksi demonstrasi di depan Kantor DPD Partai Gerindra Provinsi Riau yang beralamat di Jl. Rw. Indah, Sidomulyo Tim, Kecamatan Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau. Aksi ini dikoordinasi oleh Erlangga, S.H, selaku koordinator Umum dan Indra Gunawan sebagai Kordinator Lapangan, pada hari kamis, 25/07/2024.

Dalam aksi tersebut, Aliansi GEMMPAR Riau mengajukan beberapa tuntutan utama, sebagai berikut:

1. Pemecatan Jhon Kanedy: Mendesak Ketua Umum Partai Gerindra H. Prabowo Subianto, Sekjen H. Ahmad Muzani, Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasko dan Ketua DPD Partai Gerindra Provinsi Riau Muhammad Rahul untuk segera memecat Jhon Kanedy, kader Partai Gerindra Kabupaten Rokan Hulu. Jhon Kanedy yang merupakan Anggota Dewan Terpilih Kabupaten Rokan Hulu 2024-2029 diduga kuat terlibat dalam perbuatan zina dan perselingkuhan dengan istri sah Angga Hermawan, yaitu Armelia Azara.

2. Penolakan terhadap Perilaku Tidak Bermoral: Masyarakat Kabupaten Rokan Hulu dan Provinsi Riau menolak keberadaan Wakil Rakyat yang tercoreng oleh tindakan tidak bermoral. Mereka menuntut agar Jhon Kanedy, yang telah terpilih sebagai Anggota Dewan periode 2024-2029, segera dipecat.

3. Penyertaan Bukti: Dalam aksi ini, Aliansi GEMMPAR Riau juga menyertakan alat bukti yang mendukung tuduhan mereka terhadap Jhon Kanedy.

"Aksi ini mencerminkan kekecewaan masyarakat terhadap perilaku tidak bermoral dari para pejabat publik dan menuntut tindakan tegas dari Partai Politik untuk menjaga integritas dan moralitas Wakil Rakyat," ucap Erlangga.

"Jadi pada hari ini, kami menuntut kepada bapak Prabowo Subianto khususnya Ketua Umum Partai Gerindra dan presiden RI terpilih 2024-2029 agar segera memecat kader terpilih DPRD Rokan Hulu, Jhon Kanedy, malu kita pak ada kader seperti ini, merusak Partai Gerindra, kita sangat cinta pada Partai Gerindra, mulai dari DPD DPP saya yakin partai gerindra ini menerima tuntutan kita, terutama kepada Ketua Partai Gerindra Provinsi Riau Muhammad Rahul dengan segala hormat kita minta kepada bapak agar menerima tuntutan aksi ini dan mohon agar disampaikan ke DPP Partai Gerindra segera memecat kader Gerindra Jhon Kanedy," ucap Erlangga dengan tegas.

"Begitu juga diminta kepada ketua DPC Partai Gerindra Rokan Hulu bapak Sukiman agar segera memecat Jhon Kanedy, karena kalau tidak ini mencoreng muka masyarakat kabupaten Rokan Hulu, mencoreng DPRD Rokan Hulu," ucap Erlangga.

Dalam surat yang ditujukan kepada pihak Kepolisian serta beberapa Wartawan, Aliansi GEMMPAR Riau menyampaikan permohonan maaf jika terdapat kekurangan dalam aksi mereka dan berterima kasih atas perhatian yang diberikan.

Tembusan surat Aliansi Demonstrasi GEMMPAR Riau juga dikirimkan kepada Ketua Umum DPP Partai Gerindra, Ketua DPD Partai Gerindra Provinsi Riau, Kapolda Riau, dan arsip. (Rls/Team)




 
Berita Lainnya :
  • Ronny F Sompie Hadir Pada Deklarasi Tokoh Multi Etnik Jakarta Satu Putaran Untuk RIDO
  • Kasrem 031/WB Pimpin Upacara Bendera 17an Bulan Oktober 2024
  • Ayah Kita Edy Nasution Protes Keras atas Ketidak Netral Ketua RW dan Panwaslu
  • PT Johan Sentosa Tak Bayar Hak Pesangon Karyawan Yang di PHK, Disnarker Kampar Tinjau Langsung
  • Dimediasi Ketum PETIR, Perselisihan Frans dan Varhana Temui.Titik Terang
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    01 Ronny F Sompie Hadir Pada Deklarasi Tokoh Multi Etnik Jakarta Satu Putaran Untuk RIDO
    02 Kasrem 031/WB Pimpin Upacara Bendera 17an Bulan Oktober 2024
    03 Ayah Kita Edy Nasution Protes Keras atas Ketidak Netral Ketua RW dan Panwaslu
    04 PT Johan Sentosa Tak Bayar Hak Pesangon Karyawan Yang di PHK, Disnarker Kampar Tinjau Langsung
    05 Dimediasi Ketum PETIR, Perselisihan Frans dan Varhana Temui.Titik Terang
    06 DIRPOLAIRUD Polda Jambi silaturrahim ke Kantor PWNU Jambi
    07 Polres Sergai Ulurkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran di Desa Sei Buluh Sergai
    08 Khenoki Waruwu Plt. Era Era Hia Sebaiknya Berikan Solusi Bagi Calon PPPK Bukan Bangun Opini
    09 Jaksa Agung RI Didaulat Memberikan Penghargaan CGC Awards 2024 CNBC Indonesia
    10 Kejaksaan Republik Indonesia Lahir Seumuran dengan Lahirnya NKRI
    11 Abaikan surat Gubernur PLT Bupati Nias Barat Era-era Hia tidak Melantik Penjabat Sekda Nias Barat Era Fajar Wiriatmo Daeli.SP.MM.
    12 Satlantas Polres Sergai Gelar Operasi Zebra Toba 2024, Himbau Melalui Radio FM 92 Pemkab Sergai
    13 Polres Sergai Gelar Operasi Zebra Toba 2024 di Simpang 3 Pekan Perbaungan
    14 Kapolsek Teluk Mengkudu AKP Sugiono SH, MH Pimpin Pengamanan Kampanye Paslon Bupati Sergai
    15 Kadis Mamasa Hadiri Rakornas Pemantapan Implementasi dan Keberlanjutan Learning Management System Pamong Desa
    16 Satpol PP Kampar Gelar Kegiatan Peningkatan Kompetensi, Tugas yang Sangat Penting Menegakkan Perda
    17 Kapolres AKBP Jhon Sitepu Pimpin Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Ops Zebra Toba 2024
    18 Komitmen Bersama Raih WBK, Kadivpas Kanwil Kemenkumham Sumut Monev Pada Lapas Tebing Tinggi Pastikan Layanan Publik Sesuai Standar
    19 Hukum untuk Siapa? Korban Menderita, Pelaku Masih Bebas Penganiayaan Wartawan oleh ASN, Bukti Lemahnya Penegakan Hukum di Jambi
    20 Pelapor Sambangi Polsek Kotabaru, Pertanyakan Penahanan Tersangka dan Membuat Laporan Penghinaan, Terlapor Kabid Bappeda
    21 Police Go To School, Kanit Reskrim Polsek Dolok Masihul IPDA Qory O Siregar SH, MH Memberikan Arahan Kepada Para Pelajar
    22 Sekdako Pekanbaru Indra Pomi Nasution, Meninjau langsung Hari Pertama dibukanya kembali Kawasan Kuliner
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © OPSINEWS.COM | Transformasi untuk Publik